Prediksi Bola Ajax Vs Spakenburg 23 Januari 2020

Klub papan atas Belanda Ajax bertemu lawan mudah di babak 16 besar KNVB Cup yaitu Spakenburg. Laga ini dijamin akan berjalan berat sebelah tanpa meremehkan peluang Spakenburg. Ajax yang tampil di markas nya sendiri Amsterdam ArenA bakal mendominasi jalan nya laga. Spakenburg sebagai klub non unggulan hanya mencoba tampil sebaik mungkin agar tim nya bisa memberi perlawanan di laga ini.

Kondisi Kedua Tim Ajax Vs Spakenburg

Ajax cukup beruntung di babak 16 besar KNVB Cup musim ini dan tim nya sangat berpeluang besar untuk lolos. Pelatih Ajax Erik ten Hag memastikan untuk tetap tampil serius dan tidak ingin kejadian di babak sebelum nya terulang. Tampil dengan sebagian pemain muda nya Ajax akan langsung menyerang dan berusaha mengincar skor besar. Pemain muda Lang, Gravenberch dan Ekkelenkamp menjadi pemain muda yang akan diturunkan bersama beberapa pemain utama Tadic dan Van de Beek. Kemampuan yang di miliki skuad nya dilaga ini Ajax diprediksi tidak akan kesulitan untuk bisa memenangkan duel kali ini.

Spakenburg klub yang berasal dari Tweede Divisie tidak beruntung karena selain bermain tandang lawan yang dihadapi adalah Ajax. Eric Meijers menilai tim tidak akan bisa berbuat banyak di laga ini kecuali turun dengan semangat juang tinggi dalam menladeni tekanan dari Ajax. Tetap tampil dengan skema utama nya Spakenburg akan lebih banyak bertahan dan sesekali melakukan serangan balik untuk bisa menebus lini belakang Ajax. Pemain semacam Dekker. Will dan Sterling diminta untuk bisa tampil lebih cepat dalam mengambil keputusan kala melakukan serangan. Berharap besar dewi fortuna memihak tim nya Spakenburg tidak akan menyerah sebelum tim nya bertanding.

Prediksi Line Up

Ajax (4-3-3)

Onana

Mazraoui – Schuurs – Martinez – Dest

Van de Beek – Gravenberch – Ekkelenkamp

Tadic – Huntellar – Lang

Spakenburg (4-3-3)

Deckers

Werkman – Ghaddari – Beijer – Beekhuis

Koelewijn – Pires Tavares – Will

Dekker – Bitter – Sterling

Prediksi Skor

Ajax 4 – 1 Spakenburg

PREDIKSI BOLA